Selamat datang di repositori Kumpulan Materi Pembelajaran Member Divisi Data Science AMCC 2024/2025. Repositori ini berisi berbagai materi yang dirancang untuk mendukung pembelajaran anggota Divisi Data Science AMCC.
Divisi Data Science AMCC bertujuan untuk membekali anggota dengan pemahaman mendalam tentang Data Science, meliputi Python Programming, Machine Learning, Data Visualization, dan banyak lagi.
Repositori ini mencakup:
- Modul Pembelajaran (Artikel Medium)
- Slide Presentasi (Google Slides)
- Kode Sumber untuk Praktikum
Mari tingkatkan kemampuan kita bersama! πͺ
Berikut adalah daftar materi yang tersedia:
- Basic Syntax Python
-
Pelajari Modul
- Baca artikel yang tersedia di Medium.
- Pelajari slide presentasi melalui Google Slides.
-
Praktikkan Kode
- Ikuti latihan kode di setiap materi yang disediakan di repositori ini.
-
Diskusi dan Kolaborasi
- Gunakan fitur Issues atau Discussion di GitHub untuk bertanya dan berdiskusi.
